Posted: Feb 26, 2021 03:33 -- Category : Laboratorium Komputer -- Sub category : Layanan Internet
Untuk dapat menggunakan akses internet di Unit Praktik Lapang Komunikasi dan Penyuluhan (UPLKPP) Politeknik AUP, setiap perangkat harus melakukan login ke server hotspot menggunakan username dan password. Jika sebuah perangkat yang belum login, kemudian membuka laman internet, maka akan diarahkan ke laman login untuk memasukkan username dan password. Username dan password dapat diperoleh di Laboratorium Komputer.
Posted: Feb 24, 2021 03:49 -- Category : Program Studi -- Sub category : Akreditasi
Berdasarkan Surat Keputusan Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi Nomor 987/SK/BAN-PT/Akred/ST/II/2021 tentang Peringkat Akreditasi Program Sarjana Terapan Politeknik Ahli Usaha Perikanan, Menetapkan peringkat akreditasi Program Studi Penyuluhan Perikanan pada Program Sarjana Terapan Politeknik Ahli Usaha Perikanan, Kota Bogor Baik Sekali dengan Nilai 340. Peringkat akreditasi Program Studi tersebut berlaku dari tanggal 23 Februari 2021 sampai dengan tanggal 23 Februari 2026.
Posted: Jun 03, 2020 06:05 -- Category : Dokumen Kinerja Jurusan
Laporan Kinerja Triwulan I 2020
Posted: May 23, 2020 08:03 -- Category : Dokumen Kinerja Jurusan
Posted: May 20, 2020 01:05 -- Category : Dokumen Kinerja Jurusan
Berikut adalah dokumen kinerja Jurusan Penyuluhan Perikanan tahun 2020 :
Posted: Feb 15, 2020 06:42 -- Category : Tentang Kami
Daftar Sebaran Lulusan Program Diploma IV Penyuluhan Perikanan selama 2010 hingga 2017
Posted: Feb 03, 2020 21:23 -- Category : Program Studi
STP Jurusan Penyuluhan Perikanan memiliki 27 orang Dosen tetap dengan berbagai bidang latar belakang keilmuan. Secara umum terdapat 6 kelompok keilmuan dosen, yakni Teknologi Perikanan, Pengelolaan Sumberdaya Perikanan, Ekonomi dan Manajemen, Hukum dan Kebijakan, Komunikasi dan Edukasi, dan Sosiologi. Sebagian besar dosen memiliki latar belakang pendidikan S2, dan 6 merupakan Doktor. Hampir seluruh dosen telah memiliki sertifikat kompetensi profesi dan memiliki Nomor Induk Dosen Nasional (NIDN). Dosen yang ada di Jurusan Penyuluhan Perikanan aktif terlibat dalam berbagai kegiatan dan organisasi tingkat nasional.
Posted: Jan 08, 2020 06:17 -- Category : Dokumen Kinerja Jurusan
Berikut adalah dokumen kinerja Jurusan Penyuluhan Perikanan tahun 2019 :
Posted: Jan 08, 2020 03:34 -- Category : Dokumen Kinerja Jurusan
Laporan Kinerja Tahun 2019
Posted: Oct 07, 2019 03:24 -- Category : Dokumen Kinerja Jurusan
Laporan Kinerja Triwulan III